Notification

×

Iklan

Iklan

Pendaftar Calon Panwaslu Kecamatan di Lombok Timur Didominasi Laki-Laki

Wednesday, September 28, 2022 | September 28, 2022 WIB Last Updated 2022-09-28T12:21:05Z

Pokja Panitia Pendaftaran Panwaslu Kecamatan pada Bawaslu Kabupaten Lombok Timur

Lombok Timur, Selaparangnews.com - Pendaftaran calon anggota Panitia Pengawas Pemilihan Umum (Panwaslu) Kecamatan pada Badan Pengawas Pemilu Kabupaten Lombok Timur telah ditutup Selasa kemarin.


Dan sampai hari terakhir kemarin, jumlah pendaftar untuk mengisi posisi pengawas ad-hoc di 21 Kecamatan di Kabupaten Lombok Timur mencapai 728 orang, terdiri dari 560 laki-laki  dan 168 perempuan.


Hal itu dijelaskan Koordinator Divisi Sumberdaya Manusia, Organisasi, Pendidikan dan Pelatihan Bawaslu Lotim Suaidi Mahsun yang sekaligus sebagai Ketua Tim Kelompok Kerja (Pokja) dalam perekrutan Panwaslu Kecamatan. Rabu (28/9/2022).


Berikut Jumlah pendaftar sesuai dengan sebaran kecamatannya masing-masing.


1. Kecamatan Sukamulia
Jumlah pendaftarnya sebanyak 27 orang terdiri dari Laki-laki: 19 orang dan Perempuan: 8 orang. 


2. Kecamatan Jerowaru
Jumlah pendaftarnya sebanyak 30 orang terdiri dari Laki-laki: 28 orang dan Perempuan: 2 orang


3. Kecamatan Selong
Jumlah pendaftarnya sebanyak 58 orang terdiri dari Laki-laki: 39 orang dan Perempuan: 19 orang


4. Kecamatan Sakra Timur
Jumlah pendaftarnya sebanyak 34 orang terdiri dari Laki-laki: 28 orang dan Perempuan: 6 orang


5. Kecamatan Montong Gading
Jumlah pendaftarnya sebanyak 31 orang terdiri dari Laki-laki: 22 orang dan Perempuan: 9 orang


6. Kecamatan Suralaga
Jumlah pendaftarnya sebanyak 39 orang terdiri dari Laki-laki: 30 orang dan Perempuan: 9 orang


7. Kecamatan Sembalun
Jumlah pendaftarnya sebanyak 18 orang terdiri dari Laki-laki: 15 orang dan Perempuan: 3 orang


8. Kecamatan Terara
Jumlah pendaftarnya sebanyak 39 orang terdiri dari Laki-laki: 34 orang dan Perempuan: 5 orang


9. Kecamatan Sambelia
Jumlah pendaftarnya sebanyak 23 orang terdiri dari Laki-laki: 12 orang dan Perempuan: 11 orang


10. Kecamatan Suela
Jumlah pendaftarnya sebanyak 41  orang terdiri dari Laki-laki: 30 orang dan Perempuan: 11 orang


11. Kecamatan Sikur
Jumlah pendaftarnya sebanyak 43 orang terdiri dari Laki-laki: 33 orang dan Perempuan: 10 orang


12. Kecamatan Sakra
Jumlah pendaftarnya sebanyak 42 orang terdiri dari Laki-laki: 39 orang dan Perempuan: 3 orang


13. Kecamatan Aikmel
Jumlah pendaftarnya sebanyak 39 orang terdiri dari Laki-laki: 24 orang dan Perempuan: 15 orang


14. Kecamatan Sakra Barat
Jumlah pendaftarnya sebanyak 40 orang terdiri dari Laki-laki: 34 orang dan Perempuan: 6 orang


15. Kecamatan Masbagik
Jumlah pendaftarnya sebanyak 30 orang terdiri dari Laki-laki: 23 orang dan Perempuan: 7 orang


16. Kecamatan Pringgasela
Jumlah pendaftarnya sebanyak 31 orang terdiri dari Laki-laki: 25 orang dan Perempuan: 6 orang


17. Kecamatan Wanasaba
Jumlah pendaftarnya sebanyak 44 orang terdiri dari Laki-laki: 33 orang dan Perempuan: 11 orang


18. Kecamatan Lenek
Jumlah pendaftarnya sebanyak 25 orang terdiri dari Laki-laki: 13 orang dan Perempuan: 12 orang


19. Kecamatan Labuhan Haji
Jumlah pendaftarnya sebanyak 35 orang terdiri dari Laki-laki: 31 orang dan Perempuan: 4 orang


20. Kecant Pringgabaya
Jumlah pendaftarnya sebanyak 29 orang terdiri dari Laki-laki: 20 orang dan Perempuan: 9 orang


21. Kecamatan Keruak
Jumlah pendaftarnya sebanyak 30 orang terdiri dari Laki-laki:  28 orang dan Perempuan
: 2 orang. (Yns) 

×
Berita Terbaru Update